Suara.com - Kebakaran melanda sebuah pabrik yang berada di kawasan Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Jumat (1/11/2024) pagi.
Sopir truk ISO tank, Muhammad Hojin (47), mengatakan peristiwa terjadi sekitar pukul 05.30 WIB. Hojin menyebut, sebelum peristiwa terjadi dirinya sedang menunggu giliran untuk bongkar muat bahan baku minyak di pabrik yang terbakar itu.
“Saya mau bongkar muat (bahan minyak) di situ, tapi antrian saya nomor paling terakhir. Karena lama jadi saya istirahat dulu makan,” kata Hojin di lokasi kejadian.
Sekitar 30 menit setelah itu, Hojin yang baru saja selesai makan mendengar adanya suara ledakan besar. Seketika, suasana sekitar juga langsung terasa panas.
“Tiba-tiba dari dalam itu meledak. Panasnya sampai ke sini (warung makan) di luar,".
Video Editor: Rahadyan Adi
Kontributor : Mae Harsa
Berita Terkait
-
Lokasi Syuting Drama 'East Palace' yang Dibintangi Nam Joo Hyuk Terbakar
-
Tragedi Karaoke Maut di Vietnam: 11 Tewas dalam Kebakaran yang Diduga Disengaja
-
Jasad Pria Misterius Ditemukan Mengapung di Sungai Kalimalang Bekasi, Begini Kata Polisi
-
Gibran Diteriaki Fufufafa saat Datangi Lokasi Kebakaran, Auto Kena Tegur Aparat
-
Bagi-bagi Susu di Lokasi Kebakaran, Wajah Lelah Gibran Jadi Sorotan: Mulai Suntuk Dipaksa...
Terpopuler
- Jalan Poros Menuju IKN Longsor dan Terbelah Dua, Warga Rekam Kejadian Mencekam
- Meninggal Dunia, Awang Faroek Tinggalkan Filosofi Ikhlas dan Kejujuran dalam Kerja
- Awang Faroek Ishak Meninggal Dunia, Kalimantan Timur Berduka
- BRIDA Kaltim Buka Peluang bagi Pelajar SMA/SMK untuk Menjadi Peneliti Handal
- Bertahan Hidup di Laut, Kukuh Bawa Jenazah Temannya Selamat ke Pelabuhan
Terkini
-
Kapal di Atas Rumah: Saksi Bisu Tsunami Aceh yang Jadi Simbol Harapan
-
Randy Nidji Kalahkan Bambang Pamungkas di Squid Game 2 GBK!
-
Berbeda dengan Jokowi? Kebijakan Prabowo soal Hukuman Mati: Kasus Mary Jane dan Bali Nine Jadi Sorotan
-
Jadi Sorotan, 3 Ucapan Anies yang Kini Jadi Kenyataan
-
Dari Unik Sampai Menggoda Selera, Ini Dia Dessert Viral 2024!
-
Nita Gunawan Jadi Kuntilanak, Tolak Stunt Woman Demi Terbang Sendiri
-
Liburan Akhir Tahun ke Bromo? Catat! Ada Penutupan saat Wulan Kapitu
-
Polemik Lukisan Yos Suprapto, Komisi X: Seni Bebas Tafsir, Tak Perlu Dipermasalahkan
-
Insiden Polisi Tembak Polisi Berulang, Anggota Komisi III DPR: Evaluasi Total Sistem Promosi Jabatan!
-
Perempuan Kunci Indonesia Emas 2045, Menteri PPPA: Saatnya Berperan di Semua Sektor!